Penyakit eksim sendiri di bagi menjadi 2 bagian, yang pertama adalah eksim kering dan yang kedua adalah eksim basah. Yang akan saya jelaskan sekarang ini adalah eksim basah, tepatnya saya akan jelaskan tentang ciri ciri penyakit eksim basah.
Bedanya eksim kering dan eksim basah adalah, jika eksim kering peradangan pada kulitnya terlihat kering dan bersisik, sedangkan eksim basah peradangan pada kulitnya terlihat basah, karena mengeluarkan cairan dan terlihat sedikit menjijikan.
Penyakit ini memiliki gejala atau ciri cirinya, dan ciri ciri penyakit eksim basah ini adalah :
- Kulit yang terkena eksim akan terasa panas yang berlebihan.
- Kulit yang terkena eksim akan terasa gatal, dan biasanya rasa gatal tak tertahan kan akan datang pada malam hari.
- Benjolan kecil dan benjolan tersebut seperti gelembung yang berisi cairan.
- Benjolan yang seperti gelembung tersebut akan melepuh dan mengeluarkan cairan.
- Warna pada kulit yang terkena eksim akan berubah kemerahan.
Itulah ciri ciri dari penyakit eksim. Anda juga harus tau, kalau bagian kulit yang mudah terserang penyakit eksim adalah bagian sela-sela jari dan kaki, daerah lipatan tubuh, sela paha, belakang tubuh, pergelangan tangan, dan bagian leher.
Jika anda terkena penyakit eksim, gejala awal yang akan anda rasakan adalah rasa gatal di kulit, kemudian kulit akan berubah kemerahan dan anda pun ingin menggaruk nya.
Memang ciri awal tersebut terlihat sama seperti alergi atau gatal kulit biasa, tapi sebaiknya segera anda periksa kan sebelum terlambat. Jika sudah terbukti terkena eksim, maka segera lakukan pengobatan.
Pengobatan untuk penyakit eksim yang saya sediakan ini merupakan pengobatan eksim yang memanfaatkan bahan herbal tanpa bahan kimia. Anda bisa melakukan pengobatan eksim dengan produk yang saya rekomendasi kan ini.